Cultural Event: Pagerwesi Day

30 August 2021

Pagerwesi is a special day on the Balinese Calendar, which falls on September 1, where the Balinese protect themselves from evil forces. Pagerwesi commemorates the day upon which an ancient battle between good and evil was fought. The word Pagerwesi translates to “iron fence”, symbolic for the day that the Balinese strengthen their fortifications against evil.

Pagerwesi Day reminds people to be wise and more aware of the function and power of knowledge. A series of ceremonies are held, colorful offerings are made and dedicated to the Lord of Jewelry – the “metals” specially dedicated to the gold jewelry and Chinese coins.

Pagerwesi adalah hari istimewa dalam Kalender Bali yang jatuh pada tanggal 1 September 2021. Pada hari ini, masyarakat Hindu di Bali melindungi diri dari kekuatan jahat. Pagerwesi diperingati untuk merayakan kemenangan kebaikan melawan kejahatan. Kata Pagerwesi diterjemahkan menjadi "pagar besi", simbolis untuk hari dimana orang Bali memperkuat benteng mereka melawan kejahatan.

Hari Pagerwesi mengingatkan masyarakat untuk lebih bijak dan lebih sadar akan fungsi dan kekuatan ilmu pengetahuan. Serangkaian upacara diadakan, persembahan yang berwarna-warni dibuat dan didedikasikan kepada Dewa Perhiasan ataupun "logam" dan juga didedikasikan khusus untuk perhiasan emas serta koin Tiongkok.

 

Previous
MICE With Care
Next
Follow Us On Tiktok

« View all posts

Accolades

Prime Plaza Hotels
Prime Plaza Resorts
PrimeBiz Hotels